Kalimat Filosofi Cinta Kalil Gibrhan 2014
Khalil Gibran lebih dikenal orang dengan karya nya
dalam menulis kalimat cinta. Banyak para sastrawan maupun musisi menyisipkan
kalimat atau kata-kata yang diambil dari buah karyanya.
Atas Nama Cinta
Jangan kau kira cinta
datang dari keakraban yang lama dan pendekatan yang tekun. Cinta adalah kesesuaian
jiwa dan jika itu tak pernah ada, cinta tak akan pernah tercipta dalam hitungan
tahun bahkan abad.
Cinta 1
Salahlah bagi orang yang
mengira bahwa cinta itu datang kerana pergaulan yang lama dan rayuan yang terus
menerus.
Cinta adalah tunas pesona
jiwa, dan jika tunas ini tak tercipta dalam sesaat, ia takkan tercipta
bertahun-tahun atau bahkan abad.
Cinta 2
Ketika cinta memanggilmu
maka dekatilah dia walau jalannya terjal berliku, jika cinta memelukmu maka
dakaplah ia walau pedang disela-sela sayapnya melukaimu.
Cinta 3
Cinta tidak menyedari
kedalamannya dan terasa pada saat perpisahan pun tiba.
Dan saat tangan laki-laki
menyentuh tangan seorang perempuan mereka berdua telah menyentuh hati
keabadian.
Cinta 4
Cinta adalah satu-satunya
kebebasan di dunia kerana cinta itu membangkitkan semangat hukum-hukum
kemanusiaan dan gejala alami pun tak mampu mengubah perjalanannya.
Cinta 5
Jika cinta tidak dapat
mengembalikan engkau kepadaku dalam kehidupan ini, pastilah cinta akan
menyatukan kita dalam kehidupan yang akan datang
Cinta Yang Berlalu
Cinta berlalu di depan
kita, terbalut dalam kerendahan hati, tetapi kita lari daripadanya dalam
ketakutan, atau bersembunyi di dalam kegelapan; atau yang lain mengejarnya,
untuk berbuat jahat atas namanya.
Cinta Lelaki
Setiap lelaki mencintai dua
orang perempuan, yang pertama adalah imaginasinya dan yang kedua adalah yang
belum dilahirkan.
Cinta Pertama
Setiap orang muda pasti
teringat cinta pertamanya dan mencuba menangkap kembali hari-hari asing itu,
yang kenangannya mengubah perasaan direlung hatinya dan membuatnya begitu
bahagia di sebalik, kepahitan yang penuh misteri.
Cinta Dan Air Mata
Cinta yang dibasuh oleh
airmata akan tetap murni dan indah sentiasa.
Kalimah Cinta
Apa yang telah kucintai
laksana seorang anak yang tak henti-hentinya aku mencintai… dan, apa yang
kucintai kini… akan kucintai sampai akhir hidupku, kerana cinta ialah semua
yang dapat kucapai… dan tak ada yang akan mencabut diriku dari padanya
Lafaz Cinta 1
Aku ingin mencintaimu
dengan sederhana… seperti kata yang tak sempat diucapkan kayu kepada api yang
menjadikannya abu… aku ingin mencintaimu dengan sederhana… seperti isyarat yang
tak sempat dikirimkan awan kepada hujan yang menjadikannya tiada.
Lafaz Cinta 2
Jangan menangis,
Kekasihku... janganlah menangis dan berbahagialah, kerana kita diikat bersama
dalam cinta.
Hanya dengan cinta yang
indah… kita dapat bertahan terhadap derita kemiskinan, pahitnya kesedihan, dan
duka perpisahan.
Takdir Cinta
Aku mencintaimu kekasihku,
sebelum kita berdekatan, sejak pertama kulihat engkau.
Aku tahu ini adalah takdir.
Kita akan selalu bersama dan tidak akan ada yang memisahkan kita.
Wanita
Seorang wanita telah
dilengkapi oleh Tuhan dengan keindahan jiwa dan raga adalah suatu kebenaran,
yang sekaligus nyata dan maya, yang hanya bisa kita fahami dengan cinta kasih,
dan hanya bisa kita sentuh dengan kebajikan.
Berikut update kata–kata
mutiara FILSAFAT CINTA KAHLIL GIBRAN yang fenomenal:
Cinta tidak akan memberikan
apapun selain dirinya sendiri, dan cinta tidak akan menuntut apapun kecuali
cinta itu sendiri.
Cinta tidak memiliki dan
tidak memiliki, sebab cinta hanya untuk cinta…
Jangan sekali-kali berpikir
bahwa engkau akan mampu memilih jalan sendiri sebab cintalah yang akan
menuntunmu kejalannya.
Jangan dikira bahwa cinta
akan terbit dari keakraban dan kedekatan yang kukuh, melainkan cinta akan
terbit jika ada benih keselarasan jiwa.
Tidak ada penderitaan yang
lebih menyakitkan bagi seorang perempuan dibandingkan bila dirinya terjebak di
hadapan seorang lelaki yang dicintainya dan seorang lelaki lain yang
mencintainya.
Cinta yang tidak mendandani
wajahnya setiap hari akan menjadi kelaziman sebelum kemudian menjadi
perbudakan.
Cinta yang dibaluri nafsu
birahi akan menjadi dahaga yang tak kunjung terobati.
Cinta akan menyelamatkan
mahkota dan menaikkanmu menuju ujung-ujung rantingmu yang lentur gemulai dan
menggiringmu ke wajah matahari.
Laksana setangkup gandum,
cinta menyatukanmu dengan wujudnya, menyerutimu sampai engkau terbebas dari
lapis luarmu, meleburmu demi memutihkanmu, menghancurkanmu sampai engkau
menjadi liat dan akhirnya menuntunmu memasuki api sucinya.
Ikutilah cinta kalau dia
memanggilmu sekalipun kau harus menempuh jalan yang terjal dan kasar, pasrahkan
dirimu padanya kalau dia memelukmu, walaupun pedang-pedang yang
tersembunyi di balik sayap-sayapnya akan melukaimu.
Cinta adalah sebuah kata
bercahaya, ditulis oleh tangan cahaya, pada malam cahaya.
Cinta adalah kebahagian
yang bergetar…
Cinta adalah satu-satunya
kebebasan di atas dunia ini, dia mengangkat jiwa begitu tinggi dan hukum-hukum
manusia dan kenyataan alam tak akan dapat mengubah arahnya atau merintanginya…
Cinta tidak menyadari
kedalamannya sampai ada saat perpisahan,
Cinta adalah suatu tabir
antara pecinta dengan yang tercinta,
Cinta yang disertai nafsu
adalah haus yang tak terpuaskan,
Cinta membuatku bagaikan
budak dari kata-kata dan sebuah bahasa,
Cinta telah membawaku dekat
kepadamu setiap kali ketakutanku menuruti jiwaku dan pergi menjauh…
Cinta berlalu di depan
kita, terbalut dalam kerendahan hati tapi kita lari darinya dalam ketakutan,
atau bersembunyi di dalam kegelapan atau yang lain mengejarnya untuk berbuat jahat
atas namanya…
Cinta dan kehampaan dalam
diri bagaikan pasang dan surut air laut…
Musik memang suara jiwa.
Nada-nada yang terlontar dari musik adalah hembusan lembut angin gurun yang
menggetarkan senar dawai cinta…
Jika ingin mengerti
perempuan lihatlah mulutnya ketika tersenyum…
Saat tangan laki-laki
menyentuh tangan perempuan mereka berdua telah menyentuh hati keabadian…
Setiap laki-laki mencintai
dua perempuan, satu adalah ciptaan imajinasinya dan yang lain belum
terlahirkan…
Dan jangan berharap engkau
dapat memilih jalan sendiri, karena cintalah, jika ia berkenan, yang akan menuntun jalanmu…
Jangan dikira cinta
datang dari keakraban yang lama dan karena pendekatan yang tekun. Cinta adalah anak kecocokan jiwa dan jika itu tidak pernah
ada, cinta tak akan pernah tercipta dalam hitungan tahun bahkan abad.
Semoga
Bermamfaat, Shukran Jazakallah Khairan@
0 Response to "Kalimat Filosofi Cinta Kalil Gibrhan 2014"
Post a Comment